Apa perbedaan ideologi liberalisme dengan ideologi komunisme di bidang ekonomi
PPKn
iqbal1150
Pertanyaan
Apa perbedaan ideologi liberalisme dengan ideologi komunisme di bidang ekonomi
1 Jawaban
-
1. Jawaban valentinusmarbozso3p
ideologi liberalisme merupakan ideologi yang menerapkan ciri pasar bebas , masyarakat bebas berinovasi dan pemerintah tidak campur tangan dalam perkembangan pasar sedangkan komunisme pemerintah merupakan pengatur ekonomi dan masyarakat tidak bebas berinovasi