Matematika

Pertanyaan

Apakah sifat komutatif dan asosiatif berlaku juga untuk operasi pengurangan bilangan bulat.Jika ya,tunjukkan,jika tidak jelaskan dengan contoh penyangkal.

1 Jawaban

  • sifat komutatif tidak berlaku dalam pengurangan bilangan bulat
    hal ini dikarenakan misal
    5-3 =2 sedangkan 3-5=-2
    maka 5 - 3 tidak sama dengan 3 - 5

    sifat asosiatif juga tidak berlaku pada pengurangan bilangan bulat karena
    misal
    (5-3)-1 =2-1 =1 sedangkan 5-(3-1) = 5-2 = 3
    maka (5-3)-1 =2-1 =1 tidak sama dengan 5-(3-1) = 5-2 = 3

Pertanyaan Lainnya