Sosiologi

Pertanyaan

Nilai yang memberikan sumbangan untuk memperkaya kehidupan dan kesegaran jasmani maupun rohani adalh nilai

2 Jawaban

  • Nilai ahlak dan nilai budaya
  • Pembagian nilai ada 3;
    -Nilai material; adalah segala sesuatu yang bermanfaat bagi fisik.
    contoh: makanan, baju.

    -Nilai vital; adalah segala sesuatu yang berguna bagi aktivitas manusia.
    contoh; sarung tinju untuk petinju, penggaris untuk siswa.

    -Nilai kerohanian; adalah segala sesuatu yang berguna bagi jiwa atau rohani manusia. nilai kerohanian antara lain;
    -Nilai kebenaran
    -Nilai keindahan; lukisan, lagu, estetika
    -Nilai kebaikan; kehendak, kemauan menolong
    -Nilai religius; kepercayaan yang tinggi pada nilai ketuhanan.



    ^-^

Pertanyaan Lainnya