bagaimanakah hukum fenomena alam yang dimaksud pada surah al qariah?
TI
ahmadzulf66gmailcom
Pertanyaan
bagaimanakah hukum fenomena alam yang dimaksud pada surah al qariah?
2 Jawaban
-
1. Jawaban FARHAN123321
surat al qariah berisi tentang hari akhir yaitu hari kiamat -
2. Jawaban renyu
Fenomena Alam Menurut Al-Qur’an
1. Surah Al-Qari’ah
a. Lafal surat Al-Qari’ah beserta terjemahannya
Hari kiamat, apakah hari kiamat itu? Dan tahukah kamu apakah hari kiamat itu? Pada hari itu manusia seperti laron yang bertebaran, dan gunung-gunung seperti bulu yang dihambur-hamburkan. Maka adapun orang yang berat timbangan (kebaikan)nya, maka dia berada dalam kehidupan yang memuaskan (senang). Dan adapun orang yang ringan timbangan (kebaikan)nya, maka tempat kembalinya ialah neraka Hawiyah. Dan tahukah kamu apakah Neraka hawiyah itu? (yaitu) api yang sangat panas. (Q.S Al-Qari’ah/ 101: 1-11)
b. Penjelasan ayat
Secara bahasa, lafal Al-Qari’ah berarti bahaya besar, peristiwa besar yang mengguncang hati (hari kiamat), hari hancurnya alam semesta. Dengan demikian hokum fenomena alam yang dimaksud pada surat Al-Qari’ah adalah peristiwa besar yang disebut yaumus sa’ah atau hari kiamat.