Luas permukaan kerucut diameter alasnya 36 cm dan tingginya 24 cm adalah
Matematika
upvil0123
Pertanyaan
Luas permukaan kerucut diameter alasnya 36 cm dan tingginya 24 cm adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban WhoAreYou1
garis pelukis
s²= 18² + 24²
s²=324 + 576
s²= 900
s = √900
s = 30
luas selimut
= π×r×s
= 3,14 × 18 × 30
=1695,6
luas alas
=π×r²
= 3.14 × 18 × 18
=1017,36
luas permukaan
= 2712,96
maaf kalo slh