Apa penyebab terjadinya fathulmekkah
Sejarah
Neylaa8055
Pertanyaan
Apa penyebab terjadinya fathulmekkah
2 Jawaban
-
1. Jawaban parkkay
Sebab Terjadinya Fathu Makkah
Diawali dari perjanjian damai antara kaum muslimin Madinah dengan orang musyrikin Quraisy yang ditandatangani pada nota kesepakatan Shulh Hudaibiyah pada tahun 6 Hijriyah. Termasuk diantara nota perjanjian adalah siapa saja diizinkan untuk bergabung dengan salah satu kubu, baik kubu Nabi shallallahu ‘alahi wa sallam dan kaum muslimin Madinah atau kubu orang kafir Quraisy Makkah. Maka, bergabunglah suku Khuza’ah di kubu Nabi shallallahu ‘alahi wa sallam dan suku Bakr bergabung di kubu orang kafir Quraisy. Padahal, dulu di zaman Jahiliyah, terjadi pertumpahan darah antara dua suku ini dan saling bermusuhan. Dengan adanya perjanjian Hudaibiyah, masing-masing suku melakukan gencatan senjata. -
2. Jawaban ansorharahap851
Penyebab terjadi nya fathulmekkag adalah diawali dengan ada nya rasa rindu kaum muhajirin terhadap kota kelahiran mereka kemudian ada nya perintah untuk melaksanakan haji